BLOG

Jelajahi blog kami untuk mendapatkan wawasan tentang tren perisa terbaru dan bagaimana kami dapat membantu memenuhi kebutuhan produk.

Kesegaran Perisa Thai Tea

Minuman manis memang selalu menjadi favorit banyak orang. Salah satu minuman manis yang banyak digemari adalah Thai tea. Thai tea merupakan minuman khas dari Thailand yang memiliki karakteristik rasa unik yang dapat memikat hati semua…

Mei 02 · 1 min read · Asian Cuisine, Flavors

Inovasi Perisa Kimchi yang Terinspirasi dari Kuliner Korea

Di Asia, setiap negara memiliki kekayaan ragam rasa yang unik dalam masakan mereka. Dari pedas hingga manis, setiap negara memiliki rasa khasnya sendiri. Salah satu rasa yang paling digemari adalah kimchi dari Korea Selatan. Kimchi…

Apr 05 · 1 min read · Asian Cuisine, Flavors

Strategi Marketing dalam Industri Makanan dan Minuman dengan Perisa 

Strategi marketing memainkan peran yang esensial dalam kesuksesan perusahaan makanan dan minuman (Food and Beverages) terutama di industri makanan yang semakin kompetitif. Dalam menghadapi tantangan ini, perusahaan F&B harus mempertimbangkan startegi marketing yang tepat untuk…

Apr 05 · 1 min read · Asian Cuisine, Flavors

Inovasi Rasa Makanan Asia Tenggara dengan Perisa 

Inovasi rasa pada perisa memegang peran penting dalam industri makanan dan minuman, terutama di Asia Tenggara yang kaya akan keanekaragaman kuliner. Pentingnya inovasi ini tidak hanya terletak pada menciptakan rasa yang unik, tetapi juga pada…

Apr 05 · 2 min read · Asian Cuisine, Flavors

Berbuka Puasa dengan Sensasi Segarnya Pandan

Bulan Ramadhan, menjadi momen yang dapat dimanfaatkan oleh perusahaan makanan dan minuman (Food and Beverage) untuk terus berinovasi agar produk tetap relevan dan mampu mencuri perhatian para konsumen. Melakukan inovasi dengan menciptakan produk baru yang…

Apr 01 · 1 min read · Asian Cuisine, Flavors

Menggabungkan Budaya dan Sains dalam Perisa

Di tengah keanekaragaman kuliner dunia, perisa memainkan peran yang penting karena dapat menciptakan rasa baru dan autentik. Salah satu di antaranya adalah Falmont, sebuah perusahaan perisa di Asia Tenggara, salah satunya di Indonesia. Falmont menjadi…

Mar 14 · 1 min read · Asian Cuisine, Flavors, Technology

Inovasi Perisa Pho sebagai Comfort Food dari Vietnam

Dalam dunia kuliner yang sangat luas, terdapat satu hidangan khas Vietnam yang sangat menonjol dan menarik perhatian semua orang di seluruh dunia: Pho. Lebih dari sekadar menu makanan biasa, Pho adalah hidangan yang mampu menyentuh…

Mar 12 · 2 min read · Asian Cuisine, Flavors

Rasa yang Populer di Bulan Ramadhan

Bulan Ramadhan, merupakan bulan berharga bagi umat Muslim di seluruh dunia, tidak hanya menghadirkan momen spiritual, tetapi juga dimeriahkan dengan ragam rasa makanan khas Bulan Ramadhan yang menggugah selera. Dengan adanya momen ini Falmont sebagai…

Mar 12 · 1 min read · Asian Cuisine, Flavors

Menambah Rasa Makanan Retail dengan Perisa Unik

Ketika kita berbicara tentang menghidupkan pengalaman makan, ada satu unsur yang sering kali menjadi pembeda utama: rasa. Di dunia makanan, pesaing berlomba-lomba untuk menarik perhatian pelanggan dengan menemukan cara untuk menambahkan sentuhan unik pada rasa…

Feb 29 · 2 min read · Asian Cuisine, Flavors

Menjelajahi Kekayaan Rasa Masakan Indonesia

Warisan kuliner Indonesia menawarkan ragam kekayaan rasa, tekstur, dan aroma yang terukir dari pengaruh sejarah, budaya, dan geografis selama berabad-abad. Dengan wilayah kepulauan yang luas terdiri dari lebih dari 6.000 pulau dan lebih dari 1.300…

Feb 26 · 1 min read · Asian Cuisine, Flavors